Selamat Datang di Website Resmi STT Kalvari Maluku Utara
Visi dan Misi
VISI
Mewujudkan Sekolah Tinggi Teologi Kalvari Maluku Utara sebagai salah satu pusat pengembangan pendidikan tinggi yang unggul, handal dan bermartabat berlandaskan Iman kepada Tuhan untuk mempersiapkan tenaga pendidik dan pelayan Injil yang professional
MISI
- Melaksanakan peningkatan mutu layanan program pendidikan teologi untuk menghasilkan SDM sesuai standar kompetensi sehingga mampu melayani Tuhan;
- Melaksanakan peningkatan mutu tenaga pendidik melalui pemberdayaan dan pengembangan potensi secara berkelanjutan;
- Melaksanakan peningkatan mutu manajemen institusi melalui pemberdayaan dan pengembangan organisasi berdasarkan prinsip tata kelola yang alkitabiah dan modern;
- Melaksanakan peningkatan kegiatan penelitian sebagai landasan serta sumber penggerak pelaksanaan pendidikan teologi dan pengabdian kepada gereja dan masyarakat;
- Melaksanakan pendidikan yang berorientasi pada pembentukan karakter, iman dan pelayanan serta menjadi mitra lembaga pemerintah dan gereja serta lembaga-lembaga sosial dalam pengembangan pendidikan dan pelatihan ilmu pengetahuan teologi.
Pdt. Alwen Bira, M.Th
"Ketua STT Kalvari Maluku Utara"
The Fear of the LORD is the beginning of knowledge: but fools despise wisdom and instruction.
Proverbs. 1:7
Curriculum Overview
STT Kalvari Maluku Utara